Pebalap berbakat, Marco Simoncelli, tewas dalam kecelakaan maut di Sirkuit Sepang, Malaysia, Minggu (23/10/2011). Saat jatuh di Tikungan 11 pada lap kedua, dia dan motornya meluncur ke sisi kanan menuju jalur Colin Edwards dan Valentino Rossi sehingga tabrakan mengerikan tak terhindarkan.
Simoncelli langsung menggelepar di sirkuit, dan pada pukul 16.56 waktu setempat dinyatakan meninggal dunia meskipun sudah mendapat pertolongan. Cedera parah pada kepala, leher, dan dada membuat nyawa "Supersic" tak tertolong.
Jenazahnya diterbangkan ke Italia, dan pada Rabu dimakamkan di Coriano, Provinsi Rimini, Italia. Para relasi dan teman-temannya datang melayat sebagai penghormatan terakhir kepada mantan juara dunia kelas 250 cc tersebut.
Berikut adalah foto pemakaman pebalap yang meninggal dalam usia 24 tahun tersebut.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Populer Post
-
Ibuku hanya memiliki satu mata. Aku membencinya, ia adalah sebuah hal yang memalukan. Ibuku menjalankan sebuah toko kecil pada sebuah pas...
-
Nafsu birahi seringkali lepas kendali. Kalau tidak sanggup menjaganya, bisa-bisa aib menimpa. Bahkan, mungkin lebih parah daripada itu, dipe...
-
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Willem Jonata Foto perempuan mirip artis seksi Julia Perez dan Wulan Guritno beredar di dunia maya. TRIBUNN...
-
JAKARTA- Arifinto, Anggota Komisi V DPR RI yang tertangkap kamera membuka konten porno saat sidang paripurna dikabarkan akan mengundurkan di...
Label
Cerita Cinta
(3)
download mp3
(2)
Figur Dan Artis
(19)
hiburan
(28)
Hukum Dan Kriminal
(26)
Humor Ngakak
(25)
info palopoji
(23)
Kisah Sukses
(4)
Mancanegara
(15)
mistery
(11)
olahraga
(60)
otomotif
(19)
pasang iklan
(2)
photograpy
(25)
Puisi
(10)
recent posts
(22)
religi
(1)
renungan
(13)
Sejarah
(8)
teknologi
(9)
tips
(24)
unik
(59)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar